Jumat, 13 April 2018

Ini Akibatnya! Motor yang Sering Membawa Muatan Berat


Membawa beban berat pada motor memang suatu hal yang membahayakan bagi sang pengendara. membawa beban berat atu over capacity memang masih sering kita lihat di kota kota besar ataupun di pedesaan. dampak buruk membawa beban berat ini bukan hanya sang pengendara ini yang kurang nyaman, namun juga diri kalian juga.


Boros bahan bakar
Jika motor kamu kelebihan muatan otomatis tenaga motor harus besar dong, nah maka dari itu motor juga perlu asupan bahan bakar yang banyak, untuk bisa mendapatkan tenaga yang besar juga. maka jangan heran jika motor kamu boros bahan bakar saat membawa beban berat.



Komponen yang cepat rusak
Kerugian ini adalah pada komponen motor apalagi motor yang dibawa motor matic untuk beban yang berat. motor jenis ini sering mengalami kerusakan pada komponen hal tersebut karena penggunaan beban pada motor yang berlebihan. nah biasanya beban yang di angkut rutin berlebihan maka kampas ganda pada motor matic akan cepat terpangkas, akibatnya kamu harus ganti dengan yang baru.



Berbahaya bagi pengemudi
Kenyamanan memang hal yang penting saat berkendara, namun apabila kamu membawa beban berat apakah kamu akan bisa nyaman. membawa beban berat akan mengakibatkan resiko kecelakaan dan resiko membahayakan bagi pengendara yang lainya.

Nah jika kamu sudah pernah membawa beban berat maka jangan ulangi lagi yaaa..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar